Menyandang gelar sarjana bagi banyak orang memang menjadi salah satu kebanggaan tersendiri. Gimana mau nggak bangga, lha wong perjuangan untuk mendapatkan hal tersebut juga bisa dibilang nggak mudah dan nggak gampang. Bahkan, nggak semua orang di Indonesia bisa menikmati predikat yang satu ini. Makanya nggak heran jika gelar sarjana dipandang sebagai kehormatan tersendiri di mata masayarakat luas.
Sayangnya, saat ini banyak orang yang menganggap bahwa menyandang gelar sarjana tapi belum memiliki pekerjaan tetap itu adalah sebuah aib dan hal yang begitu memalukan. Padahal kalau dipikir-pikir yang namanya rezeki dan jalan hidup orang kan berbeda-beda. Nggak heran sih jika akhirnya banyak lulusan anak kuliahan terjebak dalam kondisi yang dianggap memalukan ini terus merasa kurang berarti. Tenang, sarjana tapi belum punya kerjaan tetap itu sama sekali bukan aib kok kalau kamu paham hal-hal ini.
Jangan termakan gengsi kalau sarjana itu udah pasti pinter dan akhirnya males buat belajar lagi
Sumber : https://www.hipwee.com/motivasi/sarjanan-nganggur-bukan-aib/
Leave A Comment
You must be logged in to post a comment.